Postingan

Menampilkan postingan dari 2012

sosok penginspirasi

Dia satu satunya orang yang terlahir dari induk yang sama denganku. Selalu terbesit dipikiranku, melekat dihatiku, dan tak pernah lengah untuk menari diotakku. Yah. Marinda Primadini Kusuma. Teringat slalu nama itu. Tak pernah sedetikpun lenyap, atau terhapus dari kamus hidupku. Dan jarak. Kau lah faktor pertama yang menjadi pemisah antara aku dengannya. Suaranya masih terdeengar sendu. Wajahnya masih tampak dalam kerabunan kamera. Namun dayaku tak lagi sampai untuk bersanding bersamanya. berbagi kisah, canda, ataupun saling menorehkan luka. terkadang rindu itu menggerbu. Dan aku adalah satu satunya makhluk yang menjadi tumbal akan kerinduan itu. ketika bayangan itu tiba tiba berbinar dan merasuk tepat dipusat anganku. akupun tak lagi sanggup menahan beribu embun tuk tetap bertahan dalam sangkarnya. Satu per satu embun itu mengalir. yang menjadi pengiring akan kesunyian ini. Juga menjadi juru bicara bisu dari hasrat yang tersendat. Terkadang hati ini terangkat bangga. Melihat perju...

curhatan penunggu

kamis, jumat, dan SABTUUUU! yah, aku mulai menghitung hari. berharap hari sabtu 2 Juni 2012 yang akan datang menjadi hari berharga bagiku. do you know why? karna itu pengumuman kelulusan. dari situlah aku akan beranjak meninggalkan smpku tercinta dan berpaling menuju sma. nah, sebenarnya inilah yang slalu terngiang dalam otakku. pikiran itu seakan akan singgah dan terkadang melahirkan galau, optimis dan terkadang pasrah yang mendalam. soal lulus aku selalu optimis. tapi bagaimana dengan nilaiku? lalu SMA impianku apa kabar? argggghhhhhhh..... dan diakhir kata aku selalu berkata. semoga saja itu tercapaii. sebulan lebih sudah aku menunggu. namun hasil yang kutunggu tak kunjung datang. (sok puitis) dia terlalu on time. coba aja kalau kemandiknas mempunyai prinsip "lebih cepat lebih baik" mungkin aja setelah hari terakhir UNAS hasilnya langsung keluar seperti halnya saat TPM. Tapi sepertinya prinsip mereka lebih condong ke "alon alon tapi kelakon" jadinya.. ya sudahl...